Manajemen Keberlangsungan Usaha Desa Wisata
Buku ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas dan kompetensi masyarakat Desa Wisata dalam mengelola keberlangsungan usaha Desa Wisata yang berkelanjutan untuk peningkatan kesejahteraan sosial dan ekonomi masyarakat, sekaligus mengakselerasi dan mempersiapkan masyarakat mengikuti perubahan tren pariwisata terkini di destinasi wisata khususnya di Desa Wisata. Buku ini kami diharapkan dapat menjadi acuan sekaligus meningkatkan pemahaman dan mempercepat penerapan Manajemen Keberlangsungan Usaha Desa Wisata sehingga dapat bermanfaat untuk mendorong kebangkitan pariwisata Indonesia dan berkontribusi besar dalam pemulihan perekonomian Indonesia.
Nomor ISBN
978-602-6551-43-6
Tahun Terbit
2022